Lapar adalah kondisi perut yang meronta-ronta.
Terjadi saat perut sudah lama tidak diisi.
Dialami makhluk hidup, termasuk homo sapiens
Selama masih di planet bumi yang semu ini
Ini adalah kutukan sebagai manusia, yang harus terus tunduk dan taat pada perut.
Rasa ini tidak bisa dilawan. Hanya “makan” dan “minum” yang bisa memuaskannya.
Ditulis saat kelaparan di pagi hari. Demi merasakan sensasinya secara nyata.